Minggu, 27 Mei 2012

GETIR

Di pelosok negeri...
Di udik dusun pedesaan
Di pergunungan di Pesisiran
Banyak Panas ada hati memanas,
Karena ada serakah yang melibas,
Entah manusia siapa yg rakus beringas,
Merekayasa undang2, membikin janji, bikini aturan, ,
Hanya untuk sembunyi dibalik kekuasaan,
Sekehendaknya tebang hutan secara patas,
Seenaknya mengganti lahan sawah dengan bangunan2 keras,
Dengan pongahnya menyedot tambang2 kekayaan pertiwi,
Dengan congkaknya menyelipkan pajak2 rakyat,


Orang2 pinggiran dan pedalaman, memandang kosong,
Mereka penuh tanya : kemana lagi mencari ranting pohon pohon ?
Dimana hewan hewan yg menyanyi dan menarikan kedamaian ?
Kemana hijaunya lahan lahan...?
Tanyanya terjawab dihatinya :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar